4:33 AM
0
Windows 8 Start Screen Customizer Free Download - Nah selamat malam sobat kali ini saya akan sharing software untuk mengganti gambar pada start menu windows 8, pastinya sobat pada malas kan liat tampilan start menu pada windows 8 yang hanya standar saja dan tidak bisa di custom sesuai dengan kemauan.
nah tujuan software ini adalah untuk mengurangin kejenuhan itu, sobat dapat mengganti gambar start menu sobat dengan gambar yang sobat mau.
tanpa banyak bacod lagi silahkan lihat reviewnya dibawah :

Keren bukan tampilannya bisa di custom hehehehe (katrok gue)
Kalau gitu langsung ajah dah download Windows 8 Start Screen Customizer
oh iyah kalau udah instal jangan lupa centang "run at start up" seperti pada gambar